Hidup tenang tanpa riba Jangan malu terlihat miskin, tapi malulah bila terlihat kaya dengan cara riba!

Buku dengan judul Hidup Tenang Tanpa riba, terdiri dari lima belas cerita yang berbeda, buku ini merangkum kisah-kisah tersebut menjadi satu. Didominasi oleh penutur dari kaum ibu-ibu dan perihal rumah tangga, membuat kisah-kisah tersebut sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari. Mulai dari membeli...

Full description

Main Author: Dwi Suwiknyo (-)
Format: SoundDisc
Bahasa: ind
Terbitan: Yogyakarta : Diva Press , 2018
Subjects:
Summary: Buku dengan judul Hidup Tenang Tanpa riba, terdiri dari lima belas cerita yang berbeda, buku ini merangkum kisah-kisah tersebut menjadi satu. Didominasi oleh penutur dari kaum ibu-ibu dan perihal rumah tangga, membuat kisah-kisah tersebut sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari. Mulai dari membeli motor dengan cara kredit, membeli mobil, rumah hingga penggunaan kartu kredit yang sering berakhir dengan besar pasak dari pada tiang. Tak ada teori-teori seputar riba dan penjelasan lebih lengkap mengenai jenis-jenis utama Riba. Buku ini murni berlandaskan agama Islam dengan dukungan Alquran dan hadist. Penjelasan mengenai alquran dan hadist-pun mengalir dalam setiap cerita sehingga tidak membuat buku ini terkesan membosankan.
Item Description: Judul diambil dari kemasan
Talking book dalam format Daisy
Physical Description: 1 CD : digital, audio, 4 3/4 inci
Playing Time: 05:27:52
Format: Persyaratan sistem Daisy consortium versi 2.02