Kansei engineering untuk agroindustri
Agroindustri merupakan industri yang penuh dengan sumber ide dan kreativitas dalam menghasilkan produk dan sistem kerja baru. Indonesia merupakan negara yang mempunyai banyak provinsi dan berbagai macam kearifan lokal yang mempengaruhi konsumen dalam mengonsumsi produk atau jasa baru. Ketersediaan s...
Other Authors: | Devi (-) |
---|---|
Format: | Book |
Bahasa: | ind |
Terbitan: |
Yogyakarta :
Gadjah Mada University Press
, 2016
|
Edition: | Cetakan pertama |
Subjects: |
Summary: |
Agroindustri merupakan industri yang penuh dengan sumber ide dan kreativitas dalam menghasilkan produk dan sistem kerja baru. Indonesia merupakan negara yang mempunyai banyak provinsi dan berbagai macam kearifan lokal yang mempengaruhi konsumen dalam mengonsumsi produk atau jasa baru. Ketersediaan sarana dan prasarana yang mendukung pengembangan agroindustri di Indonesia masih belum berjalan sesuai harapan yang diinginkan investor dan pengusaha. |
---|---|
Physical Description: |
x, 152 halaman : ilustrasi ; 23 cm |
Bibliography: |
Bibliografi : halaman 141-147 |
ISBN: |
9786023861170 |