RANCANG BANGUN SISTEM PENGAJUAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN BERBASIS WEB (STUDI KASUS DINAS PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN BANDAR LAMPUNG)

Main Author: Junita, Fatimah
Format: Article PeerReviewed Book
Bahasa: ind
Terbitan: Perpustakaan Teknokrat , 2018
Subjects:
Online Access: http://repository.teknokrat.ac.id/340/1/12.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.teknokrat.ac.id/340/
Daftar Isi:
  • Dinas Perumahan dan Permukiman Bandar Lampung Provinsi Lampung dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Provinsi Lampung Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Lampung, Perizinan atau izin dapat diartikan sebagai memberikan, memperoleh hingga ditetapkan dalam kehidupan manusia untuk batasan-batasan memiliki hak seutuhnya dalam mencapai suatu kewajiban dan kepemilikan sesuatu dimiliki selayaknya dalam hukum bermasyarakat dan juga kehidupan, Proses perizinan banyak pemohon yang tidak mengetahui informasi tentang syarat-syarat untuk izin mendirikan bangunan, sehingga setiap pemohon yang akan membuat surat perizinan harus harus ketempat kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Bandar Lampung. Waktu dan jarak yang kurang memadai, menjadi suatu permasalahan dalam proses pengumpulan berkas yang diajukan, pemohon juga harus menunggu petugas untuk memeriksa berkas lengkap atau tidaknya berkas yang diajukan oleh pemohon, menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan toolsadobe dreamwever sebagai editor penulisan code PHP dan HTML, MySQL sebagai database dengan tools SQLYog. Dengan dibangunnya sistem ini, diharapkan dapat mempermudah kegiatan pembelajaran dalam penyampaian bahan pembelajaran. Pengujian dengan Platform Web menggunakan standar Black Box. Pada tahap pengujian pengambilan sample (responden) dilakukan secara acak dan Responden yang dilibatkan dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukan bahwa sistem izin mendirikan bangunan berbasis web (Studi Kasus Dinas Perumahan Dan Permukiman Bandar Lampung telah berhasil diuji menggunakan aspek penilaian kelayakan system berdasarkan standar Black Box sehingga aplikasi layak untuk dapat diterima di Dinas Perumahan Dan Permukiman Bandar Lampung