PERAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH SEBAGAI AKSES INFORMASI DALAM MENUNJANG AKREDITASI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 MUARO JAMBI
Main Authors: | M. ROBI SAPUTRA, IPT.150444, Raudhoh, Raudhoh, Wahyuni, Siti Asiah |
---|---|
Format: | Thesis NonPeerReviewed Book |
Bahasa: | ind |
Terbitan: |
, 2019
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://repository.uinjambi.ac.id/1329/1/M.%20Robi%20Saputra%20IPT150444%2C%20Ilmu%20Perpustakaan%2C%20UIN%20STS%20JAMBI%20-%20Ahmad%20Edo.pdf http://repository.uinjambi.ac.id/1329/ |
Daftar Isi:
- penelitian ini menunjukkan bahwa peran perpustakaan sekolah belum terealisasi dengan baik dalam memberikan akses informasi bagi pemustaka serta belum memenuhi standar akreditasi bagi madrasah. Kendala yang dihadapi perpustakaan sekolah memenuhi peran sebagai akses informasi dalam menunjang akreditasi madrasah adalah fasilitas ruang perpustakaan belum memadai, Sumber daya manusia yang belum mempunyai sertifikat kompetensi perpustakaan, dan dana yang masih belum tahu berapa di aloksikan untuk perpustakaan. Upaya strategis dalam mengembangkan perpustakaan sekolah memenuhi peran sebagai akses informasi dalam menunjang akreditasi madrasah adalah memfasilitasi sarana dan prasarana perpustakaan, meningkatkan mutu sumber daya manusia, dan pengelolaan dana yang tepat.