Daftar Isi:
  • Fathimah. 2016. KinerjaProfesionalGuru Yang BersertifikasiPendidik Di Madrasah Ibtidaiyah Al MuhajirinKecamatan Banjarmasin TimurTahunPelajaran 2015/2016. Skripsi, JurusanPendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, FakultasTarbiyahdanKeguruan. Pembimbing: Drs. Muhammad Yuseran, M.Pd. Penelitianinibertujuanuntukmengetahui kinerja profesionalguru yang bersertifikasi pendidikdan faktor-faktor apasajayang mempengaruhi kinerja profesionalguru yang bersertifikasipendidik di Madrasah Ibtidaiyah Al Muhajirin Kecamatan Banjarmasin Timur. Subyekpenelitianiniadalah guru yang bersertifikasipendidik di Madrasah Ibtidaiyah Al MuhajirinKecamatan Banjarmasin Timursebanyak lima orang. Objekpenelitianiniadalahkinerjaprofesionalguru yang bersertifikasipendidik di Madrasah Ibtidaiyah Al MuhajirinKecamatan Banjarmasin Timur. Teknikpengumpulan data yang digunakandalampenelitianiniadalahteknikobservasi, dokumentasidanwawancara. Adapunteknikpengolahan data yang digunakanadalahreduksi data, penarikankesimpulandanverifikasi data, tabulating daninterpretasi data kemudiandianalisisdenganmenggunakananalisisdeskriptifkualitatif. Hasilpenelitianmenunjukkanbahwakinerjaprofesional guru yang bersertifikasipendidik di madrasah ibtidaiyah al muhajirin Banjarmasin timurtahunpelajaran 2014/2015 dilihatdaribeberapaindikatoryaitupembuatan RPP secarakeseluruhandalamkategorikurangbaik(skor 2,9), kinerja guru dalampelaksanaanpembelajaran di Madrasah Ibtidaiyah Al Muhajirin, secarakeseluruhandalamkategoribaik (skor 3,68), dankinerja guru dalamhubunganantarpribadi di Madrasah Ibtidaiyah Al Muhajirin, secarakeseluruhanjugadalamkategoricukupbaik (skor3,2). Adapunfaktor-faktor yang mempengaruhikinerja guru bersertifikasipendidikyaitulatarbelakangpendidikan, sudahsemua guru yang ditelitimempunyailatarbelakangpendidikansebagai S1 keguruan. Pengalamanmengajar, hampirsemua guru sudah lama pengalamanmengajarnya, dengan yang paling rendah 7 tahundan yang paling tinggi 20 tahun. Pendidikandanpelatihan, hampirsemua guru telahmengikutipendidikanpelatihanuntukmeningkatkankinerjamengajarnya. Suasanaiklim yang kurangkondusif, karenalingkunganluarsekolah yang dekatdenganperumahansiswa, untuklingkungandalamsekolahsaranadanprasaranacukupdanmemadaiuntukpembelajaran di kelas.