Analisis Pengaruh Efisiensi Pengeluaran Sektor Publik Terhadap Kinerja Pembangunan Ekonomi Dan Kualitas Hidup Masyarakat Di Jawa Timur (Studi Pada 38 Kabupaten/Kota Di Jawa Timur
Main Author: | Prakoso, KristiantoBagusHadi |
---|---|
Format: | Thesis NonPeerReviewed Book |
Bahasa: | eng |
Terbitan: |
, 2016
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://repository.ub.ac.id/109096/1/KRISTIANTO_BAGUS_HADI_PRAKOSO.pdf http://repository.ub.ac.id/109096/ |
Daftar Isi:
- Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah anggaran belanja publik pemerintah Jawa Timur khususnya sektor pendidikan,kesehatan, dan infrastruktur telah digunakan dan dikelola secara efisien dan bagaimana pengaruhnya kepada kinerja pembangunan ekonomi dan kualitas hidup masyarakat di Jawa Timur. Alat analisis yang digunakan adalah Data Envelopment Analysis untuk menghitung tingkat efisiensi sektor publik dan Partial Least Square untuk mengetahui seberapa besar pengaruh efisiensi sektor publik terhadap kinerja pembangunan ekonomi dan kualitas hidup masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan dari 38 Kabupaten/Kota di Jawa Timur banyak daerah yang tidak efisien dalam penggunaan anggarannya. Namun ternyata efisiensi tersebut memiliki pengaruh yang cukup signifikan terhadap kinerja pembangunan ekonomi dan kualitas hidup masyarakat di Jawa Timur.