Penyebab Pelanggaran Prinsip Kerjasama dalam Novel Kaze no Uta wo Kike Karya Murakami Haruki

Main Author: Pratama, KristinaYuliWidia
Format: Thesis NonPeerReviewed Book
Bahasa: eng
Terbitan: , 2015
Subjects:
Online Access: http://repository.ub.ac.id/101525/1/63_Abstrak.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/2/Abstrak.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/3/63_Abstrak_B._Jepang.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/4/63_Daftar_Pustaka_%282%29.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/5/63_Lembar_Pengesahan.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/6/BAB_II.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/6/ABSTRAK_BAHASA_JEPANG.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/7/BAB_I.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/8/BAB_III.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/9/BAB_IV.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/10/63_Lembar_Persetujuan.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/11/BAB_V.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/12/BERITA_ACARA_BIMBINGAN_SKRIPSI.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/13/CV.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/14/DAFTAR_ISI.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/15/DAFTAR_LAMPIRAN.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/16/COVER.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/18/DAFTAR_TABEL.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/19/DAFTAR_TRANSLITERASI.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/20/KATA_PENGANTAR.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/21/Lembar_Pengesahan.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/22/Lembar_Persetujuan.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/23/Sampul_Dalam.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/23/Pernyataan_Keaslian.pdf
http://repository.ub.ac.id/101525/
Daftar Isi:
  • Komunikasi selalu dilakukan oleh masyarakat, namun dalam prosesnya tidak selalu berjalan lancar karena adanya hambatan. Supaya tidak terjadi kesalahpahaman maka orang yang berkomunikasi harus memperhatikan prinsip kerjasama. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Prinsip kerjasama apa saja yang terdapat dalam novel Kaze no Uta wo Kike? (2) Apakah terdapat pelanggaran terhadap prinsip kerjasama dalam novel Kaze no Uta wo Kike? (3) Apa penyebab terjadinya pelanggaran prinsip kerjasama yang terdapat dalam novel Kaze no Uta wo Kike? Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat 4 prinsip kerjasama yang meliputi prinsip kuantitas, prinsip kualitas, prinsip relasi, dan prinsip cara, tetapi juga ditemukan pelanggaran terhadap prinsip tersebut. Seluruhnya berjumlah 170 prinsip kerjasama yang terdiri dari 114 yang ditaati dengan rincian 20 prinsip kuantitas, 37 prinsip kualitas, 28 prinsip relasi, dan 29 prinsip cara serta 56 yang telah dilanggar dengan rincian 21 prinsip kuantitas, 8 prinsip kualitas, 15 prinsip relasi, dan 12 prinsip cara. Penyebab terjadinya pelanggaran prinsip kerjasama bermacam-macam. Misalnya pelanggaran prinsip kuantitas yang disebabkan informasi yang tidak sesuai dengan yang dibutuhkan dan pelanggaran prinsip kualitas yang disebabkan ujaran yang kurang konkrit. Selain itu, pelanggaran prinsip relasi yang disebabkan implikatur serta pelanggaran prinsip cara yang disebabkan ujaran yang ambigu dan tidak runtut.