SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMU PGRI 1 MAJALENGKA BERBASIS WEB
Main Author: | Jaya, Aditya |
---|---|
Format: | Thesis PeerReviewed |
Terbitan: |
Universitas Komputer Indonesia
, 2010
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://repository.unikom.ac.id/14694/ http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=read&id=jbptunikompp-gdl-adityajaya-18418 |
Daftar Isi:
- Dalam lingkungan lembaga pendidikan, Sistem informasi adalah alat bantu yang mutlak diperlukan. tidak terbayang bagaimana sebuah lembaga pendidikan dapat tumbuh dan berkembang tanpa adanya Sistem informasi yang terkomputerisasi. penerapan Sistem informasi menjadi kebutuhana yang mutlak dan dapat memberikan keunggulan kompetitif, sehingga menjadi prioritas tertinggi. adapun tujuan penelitian yang penulis lakukan dalam skripsi ini yaitu untuk membangun suatu perangkat lunak yang dapak mendukung sistem informasi kegiatan akademik SMU PGRI 1 MAJALENGKA. Metode pengembangan system yang penulis gunakan yaitu metode waterfall, sedangkan metode analisis system yang penulis gunakan yaitu dengan menggunakan alat bantu yang terdiri dari Flowmap, Diagram Konteks, Data Flow Diagram (DFD). Adapun metode pengumpulan data yang penulis lakukan dalam skripsi ini yaitu dengan Observasi, wawancara, dan dokumentasi. dan untuk membangun perangkat lunak tersebut penulis menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan menggunakan Dtabase MYSQL. perangkat lunak pendukung system informasi akademik SMU PGRI 1 MAJALENGKA ini dibangun untuk alat yang efisien dan ramah lingkungan, dan memudahkan dalam penginputan dan pencarian data siswa, data guru, data pelajaran dan data nilai.