"RETHINKING & RESHAPING" VISI DAN STRATEGI PENDIDIKAN KEBANGSAAN DI ERA GLOBAL
Main Author: | Effendy, Muhadjir |
---|---|
Format: | Article PeerReviewed Book |
Bahasa: | eng |
Terbitan: |
, 2009
|
Subjects: | |
Online Access: |
http://eprints.umm.ac.id/2118/1/presentasi-rethinking-reshaping-visi-%26-strategi-pend%5B1%5D-kebangsaan.pdf http://eprints.umm.ac.id/2118/ http://rektor.umm.ac.id/files/file/Kumpulan%20Naskah/presentasi-rethinking-reshaping-visi-&-strategi-pend%5B1%5D-kebangsaan.pdf |
Daftar Isi:
- Memasuki usia 64 tahun Indonesia Merdeka, bangsa Indonesia saat ini masih menghadapi krisis multidimensi. Selain krisis ekonomi, krisis moral dan spiritual serta disorientasi nilai dan visi kebangsaan masih menjadi masalah yang krusial yang dihadapi bangsa ini. Berbagai kasus dan perilaku amoral dikalangan politisi, maraknya politik uang & skan-dal suap dan KKN di kalangan birokrat, menandai kian terbukanya orien-tasi kekuasaan para elit dan melemahnya kepekaan dan visi kebangsaan mereka dalam menghadapi problem bangsa yang begitu kompleks.