ANALISIS PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS DAN PORSI KEPEMILIKAN SAHAM PUBLIK TERHADAP LUAS VOLUNTARY DISCLOSURE PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Main Author: LESTARI, PEBRYANI PUJI
Format: Thesis NonPeerReviewed Book
Bahasa: eng
Terbitan: , 2016
Subjects:
Online Access: http://eprints.umm.ac.id/20668/1/4a.pdf
http://eprints.umm.ac.id/20668/2/4b.pdf
http://eprints.umm.ac.id/20668/
Daftar Isi:
  • Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas, profitabilitas dan porsi kepemilikan saham publik terhadap luas voluntary disclosure pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2012-2014, teknik pemilihan sampel menggunakan purposive sampling dan teknik analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial variabel yang berpengaruh terhadap luas voluntary disclosure adalah Ukuran Perusahaan dan Porsi kepemilikan saham publik. Hasil peneltian ini membuktikan bahwa variabel ukuran perusahaan memiliki nilai t hitung sebesar 2,871, sedangkan t tabel 2,000, sehingga t hitung > dari t tabel dan nilai sig. 0,005 maka nilai sig. < 0,05. Sedangkan untuk variabel porsi kepemilikan saham publik memiliki nilai t hitung sebesar 2,304 dengan nilai t tabel sebesar 2,000, sehingga t hitung > dari t tabel dengan nilai sig. 0,24 maka nilai sig. < 0,05. Sedangkan variabel yang lain tidak berpengaruh. Secara simultan semua variabel tidak berpengaruh terhadap luas voluntary disclosure, hal ini dilihat dari nilai f hitung sebesar 3,557 > dari f tabel sebesar 2,52 dengan tingkat sig. 0,010 < dari 0,05. Dari perhitungan R^2 variabel independen hanya mampu menjelaskan variabel dari variabel dependen sebesar 10.3% dan 89,7% di jelaskan variabel lain diluar penelitian.