Aplikasi Inventory Berbasis Web di PT Telkomsel NS Tasikmalaya
Daftar Isi:
- PT Telkomsel memiliki banyak modul atau sparepart yang tersedia di gudang, Site ataupun telah di RMA modul tersebut. Pengolahan data untuk Inventori dari PT Telkomsel NS Tasikmalaya masih dilakukan secara manual sehingga terkadang terjadi penggandaan Serial Number dan pendataan modul atau sparepart sedang berada dimana. Oleh karena itu Aplikasi Inventory untuk mempermudah pendataan modul atau sparepart tersebut. Sebuah aplikasi berbasis web dengan menggunakan bahasa pemograman PHP dan sistem penyimpanan data menggunakan MySQL. Aplikasi ini dapat melakukan proses pencatatan data modul atau sparepart, laporan modul baik per bulan, melakukan pencarian modul menggunakan barcode yang telah di generate secara otomatis dan melihat stok kunci. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat membantu PT Telkomsel NS Tasikmalaya tidak terjadi penggandaan SN dan memudahkan untuk melakukan RMA Modul.