Bahasa Melayu Bahasa Dunia Sejarah Singkat

Buku ini berusaha memberikan gambaran singkat perkembangan Bahasa Melayu dari tempat asalnya pada masa prasejarah di Kalimantan Barat hingga menyebar dengan cepat di Sumatera, Semenanjung MAlaya, Jawa bagian Utara, Kalimantan bagian Utara dan Timur, Filipina Barat serta Indonesia bagian Timur. Dokum...

Full description

Main Author: James T. Collins (-)
Other Authors: Dendy Sugono (-), Alma Evita Almanar
Format: Serial
Bahasa: ind
Terbitan: Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia , 2011
Edition: Cet. 2, Februari 2011
Summary: Buku ini berusaha memberikan gambaran singkat perkembangan Bahasa Melayu dari tempat asalnya pada masa prasejarah di Kalimantan Barat hingga menyebar dengan cepat di Sumatera, Semenanjung MAlaya, Jawa bagian Utara, Kalimantan bagian Utara dan Timur, Filipina Barat serta Indonesia bagian Timur. Dokumen yang ditemukan berkaitan dengan budaya India, Persia, dan Arab serta berhubungan dengan unsur Cina, Jawa dan Khmer. Unsur-unsur ini telah menghasilkan sebuah kekuatan dan kegunaan bahasa. Bahasa Melayu telah mampu bertahan dengan bahasa kolonial dan menghadapi milenium baru dengan kesetiaan terbaru dari banyak penutur bahasa ini. Studi ini merepresentasikan langkah awal pengenalan kepada pembaca umum dengan beberapa masa dan dokumen dalam sejarah Bahasa Melayu yang kompleks. Buku ini juga dilengkapi dengan daftar peta, daftar tabel n daftar gambar.
Physical Description: xx, 125 hlm.; ilus.; 21 cm
Bibliography: Bibliografi hlm.: 111-125
ISBN: 9789794615379