Pengaruh return on asset, dividend payout ratio, asset growth, debt to equity ratio, operating leverage, current ratio dan total asset turn over terhadap risiko sistematis (studi empiris pada perusahaan sektor makanan & minuman yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2014 -2018)

Main Author: OCTAFIYANI, EVA
Format: Bachelors NonPeerReviewed application/pdf
Bahasa: eng
Terbitan: , 2019
Subjects:
Online Access: http://eprints.umk.ac.id/12278/1/HAL.%20JUDUL.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/2/BAB%20I.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/3/BAB%20II.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/4/BAB%20III.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/5/BAB%20IV.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/6/BAB%20V.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/8/LAMPIRAN.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/9/ARTIKEL.pdf
http://eprints.umk.ac.id/12278/
Daftar Isi:
  • Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh return on asset, dividend payout ratio, asset growth, debt to equity ratio, operating leverage, current ratio serta total asset turn over terhadap risiko sistematis. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Jumlah sampel sebanyak 38 yang berasal dari 9 perusahaan di sektor makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2014-2018. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan pengolahan data menggunakan aplikasi SPSS 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan semua variabel return on asset, dividend payout ratio, asset growth, debt to equity ratio, operating leverage, current ratio serta total asset turn over berpengaruh terhadap risiko sistematis, sedangkan secara parsial hanya variabel devidend payout ratio yang berpengaruh signifikan terhadap risiko sistematis.