ctrlnum 11244
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><relation>http://eprints.umk.ac.id/11244/</relation><title>Peningkatan berpikir kreatif siswa melalui model think talk write berbantuan media mailbox&#xD; Pada kelas iv tema 4 berbagai pekerjaan&#xD; Sd 3 soco kudus</title><creator>Jannah, Miftahul</creator><subject>Pendidikan (Umum)</subject><subject>Teori dan praktek pendidikan</subject><description>Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa melalui model Think Talk Write(TTW) (2) mendeskripsikan keterampilan mengajar guru melalui model TTW.&#xD; Kemampuan berpikir kreatif dengan menggunakan model TTW dapat melibatkan siswa pada pembelajaran yang nyata dalam kehidupan sehari-hari, sehingga siswa dapat aktif untuk melakukan pembelajaran.Penggunaan media mailbox pada penelitian ini juga merangsang siswa untuk berpikir secara kreatif untuk menyelesaikan suatu permasalahan. Model TTWmerupakan model pembelajaran yang mengedepankan siswa untuk melakukan pembelajaran secara nyata dalam menyelesaikan masalah melalui pengalaman yang ada pada kehidupan sehari-hari.&#xD; Penelitian ini dilaksanakan di kelas IV SD 3 Soco Kudus dengan jumlah siswa 21.Penelitian berlangsung selama 2 siklus yaitu siklus I dan siklus II.Setiap siklus terdiri dari 4 tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi.Variabel bebas pada penelitian ini yaitu TTW dan mailbox, sedangkan variabel terikatnya yaitu berpikir kreatif.Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik wawacara, observasi, tes dan dokumentasi.Analisis data yang digunakan yaitu analisis data kuatitatif dan analisis data kualitatif.&#xD; Hasil penelitian terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa diukur dari tiga aspek pembelajaran dan keterampilan guru. Berpikir kreatif didukung dengan aspek sikap pada siklus I yaitu dengan nilai rata-rata 74,4 (kurang) dan pada siklus II memperoleh nilai rata-rata 89,5 (baik) selain itu keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran mengalami peningkatan pada siklus I dengan nilai rata-rata 77 (perlu bmbingan) dan pada siklus II memperoleh nilai rata-rata 92 (sangat baik) kemudian dilanjutkan dengan berpikir kreatif aspek keterampilan yaitu pada siklus I memperoleh nilai rata-rata 70,5 (perlu bimbingan) kemudian naik pada siklus II mendapatkan nilai rata-rata 86,25 (baik). Hal ini membuktikan bahwa penggunaan modelTTW dapat meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa berbantuan media Mailbox.&#xD; Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas IV SD 3 Soco Kudus dapat disimpulkan bahwa penggunaan model TTW berbantuan mailbox pada tema 4 berbagai pekerjaandapat meningkatkan keterampilan guru dan menambah bepikir kreatif siswa dalam aspek keterampilan maupun aspek sikap. Maka dari itu disarankan menerapkan model TTW berbantuan mailboxdalam pembelajaran karena meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa.</description><date>2019</date><type>Thesis:Bachelors</type><type>PeerReview:NonPeerReviewed</type><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/1/HALAMAN%20JUDUL.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/2/BAB%20I.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/3/BAB%20II.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/4/BAB%20III.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/5/BAB%20IV.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/6/BAB%20V.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.umk.ac.id/11244/8/LAMPIRAN.pdf</identifier><identifier> Jannah, Miftahul (2019) Peningkatan berpikir kreatif siswa melalui model think talk write berbantuan media mailbox Pada kelas iv tema 4 berbagai pekerjaan Sd 3 soco kudus. Skripsi Sarjana thesis, UMK. </identifier><relation>http://eprints.umk.ac.id</relation><recordID>11244</recordID></dc>
language eng
format Thesis:Bachelors
Thesis
PeerReview:NonPeerReviewed
PeerReview
File:application/pdf
File
author Jannah, Miftahul
title Peningkatan berpikir kreatif siswa melalui model think talk write berbantuan media mailbox Pada kelas iv tema 4 berbagai pekerjaan Sd 3 soco kudus
publishDate 2019
topic Pendidikan (Umum)
Teori dan praktek pendidikan
url http://eprints.umk.ac.id/11244/1/HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/2/BAB%20I.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/3/BAB%20II.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/4/BAB%20III.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/5/BAB%20IV.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/6/BAB%20V.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/7/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/8/LAMPIRAN.pdf
http://eprints.umk.ac.id/11244/
http://eprints.umk.ac.id
contents Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa melalui model Think Talk Write(TTW) (2) mendeskripsikan keterampilan mengajar guru melalui model TTW. Kemampuan berpikir kreatif dengan menggunakan model TTW dapat melibatkan siswa pada pembelajaran yang nyata dalam kehidupan sehari-hari, sehingga siswa dapat aktif untuk melakukan pembelajaran.Penggunaan media mailbox pada penelitian ini juga merangsang siswa untuk berpikir secara kreatif untuk menyelesaikan suatu permasalahan. Model TTWmerupakan model pembelajaran yang mengedepankan siswa untuk melakukan pembelajaran secara nyata dalam menyelesaikan masalah melalui pengalaman yang ada pada kehidupan sehari-hari. Penelitian ini dilaksanakan di kelas IV SD 3 Soco Kudus dengan jumlah siswa 21.Penelitian berlangsung selama 2 siklus yaitu siklus I dan siklus II.Setiap siklus terdiri dari 4 tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi.Variabel bebas pada penelitian ini yaitu TTW dan mailbox, sedangkan variabel terikatnya yaitu berpikir kreatif.Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik wawacara, observasi, tes dan dokumentasi.Analisis data yang digunakan yaitu analisis data kuatitatif dan analisis data kualitatif. Hasil penelitian terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa diukur dari tiga aspek pembelajaran dan keterampilan guru. Berpikir kreatif didukung dengan aspek sikap pada siklus I yaitu dengan nilai rata-rata 74,4 (kurang) dan pada siklus II memperoleh nilai rata-rata 89,5 (baik) selain itu keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran mengalami peningkatan pada siklus I dengan nilai rata-rata 77 (perlu bmbingan) dan pada siklus II memperoleh nilai rata-rata 92 (sangat baik) kemudian dilanjutkan dengan berpikir kreatif aspek keterampilan yaitu pada siklus I memperoleh nilai rata-rata 70,5 (perlu bimbingan) kemudian naik pada siklus II mendapatkan nilai rata-rata 86,25 (baik). Hal ini membuktikan bahwa penggunaan modelTTW dapat meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa berbantuan media Mailbox. Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada kelas IV SD 3 Soco Kudus dapat disimpulkan bahwa penggunaan model TTW berbantuan mailbox pada tema 4 berbagai pekerjaandapat meningkatkan keterampilan guru dan menambah bepikir kreatif siswa dalam aspek keterampilan maupun aspek sikap. Maka dari itu disarankan menerapkan model TTW berbantuan mailboxdalam pembelajaran karena meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa.
id IOS3090.11244
institution Universitas Muria Kudus
institution_id 139
institution_type library:university
library
library UPT Perpustakaan Universitas Muria Kudus
library_id 630
collection Repositori Universitas Muria Kudus
repository_id 3090
subject_area Bahasa
Ekonomi
Hukum
city KUDUS
province JAWA TENGAH
repoId IOS3090
first_indexed 2019-09-02T22:13:47Z
last_indexed 2019-09-02T22:13:47Z
recordtype dc
_version_ 1765996411800780800
score 17.13294