PENGARUH PROFITABILITAS, FREE CASH FLOW,TAX RATE, PERTUMBUHAN PENJUALAN, OPERATING LEVERAGE,DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012-2016)

Main Author: LESTARI, PUTRI INDAH
Format: Bachelors NonPeerReviewed application/pdf
Bahasa: eng
Terbitan: , 2019
Subjects:
Online Access: http://eprints.umk.ac.id/10712/1/halaman%20judul.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/2/bab%201.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/3/bab%202.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/4/bab%203.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/5/bab%204.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/6/bab%205.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/7/daftar%20pustaka.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/8/lampiran.pdf
http://eprints.umk.ac.id/10712/
http://eprints.umk.ac.id
Daftar Isi:
  • Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh profitabilitas,free cash flow, tax rate, pertumbuhan penjualan, operating leverage,dan ukuran perusahaanterhadap kebijakan hutang. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2012-2016 dengan metode purposivesampling dan didapat 60 sampel. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda dengan bantuan program pengolahan statistik SPSS 22. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa tax rate, operating leverage, dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap kebijakan hutang, profitabilitas, free cash flow, dan pertumbuhan penjualanberpengaruh negatif terhadap kebijakan hutang.