ctrlnum 30023
fullrecord <?xml version="1.0"?> <dc schemaLocation="http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc/ http://www.openarchives.org/OAI/2.0/oai_dc.xsd"><relation>http://eprints.ums.ac.id/30023/</relation><title>Kesiapsiagaan Siswa SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten&#xD; Terhadap Bencana Gempa Bumi&#xD; </title><creator>Karimah, Susiani</creator><subject>LB Theory and practice of education</subject><description>Indonesia merupakan negara yang rawan terhadap bencana,&#xD; seperti gempa bumi, tsunami, gunung meletus, banjir, dsb. Sehingga diperlukan adanya pemahaman dan kesiapsiagaan terhadap bencana agar dampak buruk dari bencana itu sendiri dapat diminimalisir. Penelitian ini dilakukan di SMA&#xD; Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten dengan judul &#x201C;Kesiapsiagaan Siswa SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten terhadap bencana gempa bumi&#x201D;. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) pemahaman siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana gempa bumi 2) tingkat kesiapsiagaan siswa SMA Negeri 1 Wedi&#xD; terhadap bencana gempa bumi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan teknik angket, teknik observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil dari penyebaran&#xD; angket kepada 80 sampel dapat disimpulkan bahwa : 1) Pemahaman siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana sudah cukup baik, dapat dilihat dari banyaknya siswa yang menjawab sangat sesuai/sesuai pada aspek sensivitas dalam merespon bencana, cara merefleksi bencana, untuk mengurangi bencana dan tindakan menghindari yang dilakukan saat terjadi bencana 2) Indeks kesiapsiagaan yang diperoleh yaitu kelas X sebesar 48,38, kelas XI sebesar 49,42, kelas XII sebesar 44,54.. Hal ini menunjukkan bahwa kesiapsiagaan siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana gempa bumi masuk dalam kategori &#x201C; Kurang Siap&#x201D;.</description><date>2014</date><type>Other:Karya Ilmiah</type><type>PeerReview:NonPeerReviewed</type><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/1/HALAMAN_DEPAN.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/2/BAB_I.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/3/Bab_II.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/4/BAB_III_.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/5/BAB_IV.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/6/BAB_V.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/8/LAMPIRAN.pdf</identifier><type>File:application/pdf</type><language>eng</language><identifier>http://eprints.ums.ac.id/30023/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf</identifier><identifier> Karimah, Susiani (2014) Kesiapsiagaan Siswa SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten Terhadap Bencana Gempa Bumi. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. </identifier><relation>72</relation><recordID>30023</recordID></dc>
language eng
format Other:Karya Ilmiah
Other
PeerReview:NonPeerReviewed
PeerReview
File:application/pdf
File
author Karimah, Susiani
title Kesiapsiagaan Siswa SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten Terhadap Bencana Gempa Bumi
publishDate 2014
topic LB Theory and practice of education
url http://eprints.ums.ac.id/30023/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/2/BAB_I.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/3/Bab_II.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/4/BAB_III_.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/5/BAB_IV.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/6/BAB_V.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/8/LAMPIRAN.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf
http://eprints.ums.ac.id/30023/
contents Indonesia merupakan negara yang rawan terhadap bencana, seperti gempa bumi, tsunami, gunung meletus, banjir, dsb. Sehingga diperlukan adanya pemahaman dan kesiapsiagaan terhadap bencana agar dampak buruk dari bencana itu sendiri dapat diminimalisir. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten dengan judul “Kesiapsiagaan Siswa SMA Negeri 1 Wedi Kabupaten Klaten terhadap bencana gempa bumi”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) pemahaman siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana gempa bumi 2) tingkat kesiapsiagaan siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana gempa bumi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan teknik angket, teknik observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil dari penyebaran angket kepada 80 sampel dapat disimpulkan bahwa : 1) Pemahaman siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana sudah cukup baik, dapat dilihat dari banyaknya siswa yang menjawab sangat sesuai/sesuai pada aspek sensivitas dalam merespon bencana, cara merefleksi bencana, untuk mengurangi bencana dan tindakan menghindari yang dilakukan saat terjadi bencana 2) Indeks kesiapsiagaan yang diperoleh yaitu kelas X sebesar 48,38, kelas XI sebesar 49,42, kelas XII sebesar 44,54.. Hal ini menunjukkan bahwa kesiapsiagaan siswa SMA Negeri 1 Wedi terhadap bencana gempa bumi masuk dalam kategori “ Kurang Siap”.
id IOS2728.30023
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
institution_id 249
institution_type library:university
library
library Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta
library_id 555
collection Digital Repository Universitas Muhammadiyah Surakarta
repository_id 2728
subject_area Agama
Ekonomi
Farmasi
city KOTA SURAKARTA
province JAWA TENGAH
repoId IOS2728
first_indexed 2016-09-22T02:50:10Z
last_indexed 2016-09-22T02:50:11Z
recordtype dc
_version_ 1765810898355617792
score 17.538404