Melodi jelajah kehidupan

Puisi terucap dalam rangkaian nada dan irama penuh karakter akan saling berkontribusi dalam menuangkan pengalaman kehidupan baik dalam dunia pendidikan, keluarga dan masyarakat. Melodi jelajah kehidupan memberikan goresan pena yang natural, tetapi sarat ekspresi. Memungkinkan penumbuhan karakter dan...

Full description

Format: Book
Bahasa: ind
Terbitan: Kebumen : CV. Intishar Publishing , 2019
Edition: Cetakan I: Februari 2019
Subjects:
Summary: Puisi terucap dalam rangkaian nada dan irama penuh karakter akan saling berkontribusi dalam menuangkan pengalaman kehidupan baik dalam dunia pendidikan, keluarga dan masyarakat. Melodi jelajah kehidupan memberikan goresan pena yang natural, tetapi sarat ekspresi. Memungkinkan penumbuhan karakter dan mengembangkan kepekaan rasa estetika dan daya imajinasi yang kompetitif dalam mengenal kehidupan dunia.Melodi jelajah kehidupan tertuang dalam proses kehiduoan nyata. Meneladani dan mengajak dilakukan secara bersama-sama sebagai satu kesatuan anak negeri-negeri Indonesia. Keterlibatan perasaan yang ikut memiliki negeri ini semoga makin menumbuhkan nasionalisme dan turut menjaga keselamatannya. Artinya proses belajar proses pendidikan dapat ditumbuhkan melalui aktivitas dan apresiasi aktivitas berkreasi dalam puisi.
Physical Description: 134 halaman ; 20 cm
ISBN: 9786025909740