Membongkar sensasi dan godaan iklan
Mengulas sejarah dan fungsi ekonomi periklanan. Dengan mengambil serangkaian kajian kasus, didalamnya mengeksplorasi bagaimana iklan menggambarkan konsumen, dan bagaimana iklan menggunakan bahasa dan citra untuk memberikan identitas pada produk. Selanjutnya berisi survei tentang kritik kaum sayap ki...
Format: | Book |
---|---|
Bahasa: | ind |
Terbitan: |
Yogyakarta :
Jalasutra
, 2016
|
Edition: | Cetakan 2016 |
Subjects: |
Summary: |
Mengulas sejarah dan fungsi ekonomi periklanan. Dengan mengambil serangkaian kajian kasus, didalamnya mengeksplorasi bagaimana iklan menggambarkan konsumen, dan bagaimana iklan menggunakan bahasa dan citra untuk memberikan identitas pada produk. Selanjutnya berisi survei tentang kritik kaum sayap kiri Inggris terhadap iklan dan mengapa hingga tahun 1986, belum ada teori konsumsi. Sekaligus mendedahkan teori konsumsi. Pada bagian akhir menelusuri arah yang diambil Oleh : tiga institusi sosialis, yang karena pelbagai alasan telah menggunakan periklanan untuk mempromosikan pelbagai kepercayaan politik dan tujuan ekonomi mereka. Majalah acara (listing magazine) City Limits digunakan sebagai contoh publikasi kiri yang bertahan dengan pendapatan iklan komersial. Sementara GLC dan Partai Buruh diteliti sebagai contoh institusi yang telah menggunakan periklanan sebagai sarana yang disukai untuk berkomunikasi dengan publik. |
---|---|
Item Description: |
Indeks |
Physical Description: |
xx,200 halaman : ilustrasi ; 21 cm |
Bibliography: |
Bibliografi : halaman 193-194 |
ISBN: |
9786028252720 |